
Tripod dengan bentuk yang kecil, sehingga sangat mudah untuk di bawa kemana saja. Tripod ini dapat dipakai untuk kamera aksi ataupun smartphone untuk membantu Anda dalam proses pengambilan foto.
|
360 Degree Design
Tripod mini ini di desain agar dapat berputar hingga 360 derajat, memudahkan Anda untuk memposisikan kamera atau smartphone Anda. |
|
Stainless Steel Material
Tripod mini ini terbuat dari material stainless steel, sehingga sangat kuat untuk dapat menahan beban dari kamera ataupun smartphone Anda. |
|
Standard Mounting Hole
Tripod ini menggunakan mount 1/4 screw holes yang merupakan standar untuk lubang kamera dan juga phone holder. |
|
Phone Holder
Tripod ini disertai dengan phone holder yang dapat dipakai untuk smartphone dengan lebar 57-85mm. |
All item you get from the box :
- 1 x Mini Tripod
- 1 x Phone Holder



